Mengenai arti penting dalam sebuah masyarakat. Organisasi
pada dasarnya digunakan sebagai tempat atau wadah dimana orang – orang
berkumpul, bekerjasama, secara rasional dan sistematis, terencana
terorganisasi, terpimpin dan terkendali, dll untuk mencapai tujuan organisasi.
Terdapat jenis – jenis organisasi yaitu sebagai berikut :
1.
Organisasi formal, meliputi :
·
Organisasi olahraga
·
Organisasi sekolah
·
Organisasi Negara
2.
Organisasi informal, meliputi :
·
Organisasi politik
·
Organisasi social
·
Organisasi mahasiswa
Ada beberapa prinsip dari sebuah organisasi yaitu :
·
Organisasi harus memiliki tujuan yang jelas
·
Harus ada kepemimpinan
·
Harus ada pembagian pekerjaan
·
Harus ada sikap tanggung jawab
Organisasi pun harus ada dalam masyarakat fungsinya karena
tanpa adanya organisasi kita akan kesulitan untuk melaksanakan suatu kerja
sama, karena setiap orang tidak akan mengetahui bagaimana cara bekerja sama
dalam suatu organisasi tersebut. Dengan mengikuti organisasi, sesorang dapat
mengaktualisasikan dirinya. Orang cenderung ikut serta dalam kegiatan
organisasi dikarenakan dalam organisasi, sesorang bisa mendapatkan ilmu yang
mungkin tidak didapatkannya selama bangku pendidikan.
Didalam alasan organisasi masyarakat, terdapat tiga hal yang
tak mungkin dilakukan sendiri :
1.
Dapat memperbesar kemampuannya
2.
Menghemat waktu yang diperlukan
3.
Menarik manfaat dari pengetahuan
Suatu organisasi mempunyai arti penting dalam masyarakat,
karena organisasi dapat membantu / mengajak masyarakat untuk lebih aktif dalam
lingkungan sekitar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar